Himbauan Kamtibmas disampaikan Oleh personel Polsek Ciranjang Saat Melaksanakan patroli

    Himbauan Kamtibmas disampaikan Oleh personel Polsek Ciranjang Saat Melaksanakan patroli

    Polres Cianjur - Pada Kamis malam tanggal 10 Agustus 2023, Polsek Ciranjang Polres Cianjur melaksanakan kegiatan patroli malam sejak pukul 21.00 WIB. Kegiatan tersebut merupakan upaya polisi untuk mencegah gangguan kamtibmas dan tindak kriminal, sehingga warga masyarakat merasa aman dan nyaman. 

    Selain melakukan patroli, anggota Polsek Ciranjang juga memberikan himbauan kamtibmas kepada warga untuk turut menjaga keamanan di lingkungan sekitar dan selalu berkomunikasi dengan polisi jika ada hal-hal yang dapat mengganggu kamtibmas. 

    Kapolres Cianjur AKBP ASZHARI KURNIAWAN melalui Kapolsek Ciranjang KOMPOL DADAN NUGRAHA menjelaskan "Dengan dilaksanakannya kegiatan patroli malam oleh Polsek Ciranjang, kami berharap dapat menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga masyarakat. Kami juga mengajak masyarakat untuk ikut menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar dan berperan aktif dalam memelihara kamtibmas. Jika ada hal yang mencurigakan atau dapat mengganggu ketertiban, masyarakat diharapkan segera menghubungi anggota kepolisian terdekat."

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Kadupandak Lakukan Kegiatan Sambangi...

    Artikel Berikutnya

    Giat Patroli Jam Rawan Malam Hari Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Komandan SSK TMMD Reguler Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Menunjukkan Taringnya
    Perisai Prabowo Siap Kawal Pemerintahan Baru, Jojon Novandri: Visi Prabowo untuk Kesejahteraan Indonesia
    Tim Taekwondo Indonesia Raih Juara Umum Kasad 6th Asian Taekwondo Open Championship 2024
    Unsur Satgasla Amankan Wilayah Laut Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI
    Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi Bersama Warga Gelar Karya Bakti di Pasar

    Ikuti Kami