Gatur Pagi Polsek Cianjur Kota Layani Masyarakat

    Gatur Pagi Polsek Cianjur Kota Layani Masyarakat

    Polsek Cianjur Kota Polres Cianjur – Pengaturan Lalu Lintas dijalan pada pagi hari atau yang biasa dikenal dengan nama Gatur Pagi merupakan salah satu bentuk penguatan Harkamtibmas di masyarakat. Kehadiran personil Polri di tengah masyarakat agar masyarakat merasa aman dan nyaman, pengaturan di pagi hari rutin dilaksanakan oleh personil Polri, khususnya personil Polri yang berpakaian seragam dinas.

    Anggota Polsek Cianjur Kota melaksanakan Gatur Lalin pagi di Pertigaan joglo bawah, pertigaan pos 9 Cpu.

    Pengaturan dipagi dilakukan sebagai salah satu langkah guna meminimalisir pelanggaran lalu lintas di pagi hari dalam rangka aktifitas masyarakat sehubungan dengan banyaknya kegiatan masyarakat terutama warga yang ada di wilayah Kecamatan Cianjur Kota, dan arus Lalu lintas cukup ramai sehingga perlu mendapat perhatian dari Kepolisian.

    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kapolsek Cianjur Kota Kompol Faisal menerangkan, kegiatan Gatur pagi rutin dilaksanakan setiap hari oleh anggota Polsek Cianjur Kota saat masyarakat berangkat kerja dan aktifitas lainnya yang perlu mendapat perhatian agar tetap terpelihara Kamtibcar Lantas.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polsek Cikalongkulon memberikan...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas TNI-Polri sambangi masyarakat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Peduli Terhadap Generasi Penerus, Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi Gelar Penyuluhan Posyandu
    Hendri Kampai: Pesantren, Santri, dan Kyai adalah Pilar Perjuangan dan Pembangunan Indonesia
    TNI Amankan Kepulangan Tamu Negara Pasca Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI
    Kolonel Benny Rahadian Beri Tali Asih kepada Anak Yatim dalam Kunjungan Kerja di Batalyon 116/GS
    Polsek Cidaun Ikuti Upacara Peringatan Hari Santri Tingkat Kecamatan Cidaun Kabupaten Cianjur

    Ikuti Kami